Identifikasi Dan Analisis Potensi Bahaya Dengan Menggunakan Metode JSA( Job Safety Analysis ) Di Bengkel Mitsubishi Dipo Internasional Pahala Otomotif Serang City
##plugins.themes.academic_pro.article.main##
Abstract
Mitsubishi Dipo International Pahala Automotive Workshop Serang City is one of the automotive industries that focuses on service services, work in this industry includes periodic service, repairs, part changes, and much more. Seeing that, to prevent or reduce the value or number of existing work accident risks, the JSA (Job Safety Analysis) method is used. The purpose of the study is to determine the factors that cause work accidents that occur and determine the potential and risks during the service process in the stal service area, so that a recommendation or solution is obtained as an effort to improve K3. The results showed that there were potential hazards in all risk categories, namely 9 low (Low), 10 medium (Medium), 6 high (High), 0 very high (Extremely High).
Bengkel Mitsubishi Dipo Internasional Pahala Otomotif Serang City merupakan salah satu industri otomotif yang berfokus pada pelayanan service , pekerjaan pada industri ini antara lain service berkala, perbaikan, pergantian part, dan masih banyak lagi. Melihat hal itu, untuk mencegah atau mengurangi nilai atau angka dari risiko kecelakaan kerja yang ada digunakan metode JSA ( Job Safety Analysis). Tujuan dari penelitian untuk mengetahui faktor penyebab kecelakaan kerja kerja yang terjadi serta mengetahui potensi dan risiko selama proses service di area stal service terjadi, sehingga didapat sebuah rekomendasi ataupun solusi sebagai upaya peningkatan K3. Hasil penelitian menunjukan bahwa terdapat potensi bahaya pada semua kategori risiko yaitu 9 rendah (Low), 10 sedang (Medium), 6 tinggi (High), 0 sangat tinggi (Extremely High).
##plugins.themes.academic_pro.article.details##
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.
References
[2] M. I. A. Putra dan Ferida Yuamita, “Analisis Resiko Bahaya Pada Stasiun Ketel (Boiler) Dengan Metode Job Safety Analysis Pada Pg Madukismo,” SENTRI J. Ris. Ilm., vol. 1, no. 3, hal. 17–34, 2022, [Daring]. Tersedia pada: https://ejournal.nusantaraglobal.ac.id/index.php/sentri/article/download/1180/1114
[3] A. Wildan, T. Sukwika, K. Kholil, P. Studi, dan T. Lingkungan, “Potensi Bahaya pada Proses Pembuatan Tablet Onkologi Menggunakan Metode HIRA JSA [Analysis of Potential Hazards in the Process of Manufacturing Oncological Tablets Using HIRA JSA Method],” J. Appl. Manag. Res., vol. 2, no. 1, hal. 53–65, 2022, [Daring]. Tersedia pada: http://jurnal.usahid.ac.id/index.php/jamr/article/download/850/600.
[4] Y. Pratama dan F. Yuamita, “Analisis Potensi Bahaya Pekerja PT. Madubaru PG/PS Madukismo pada Bagian Produksi dengan Menggunakan Metode Job Safety Analysis (JSA),” J. Ilm. Multidisiplin, vol. 1, no. 9, hal. 2957–2963, 2022, [Daring]. Tersedia pada: https://journal-nusantara.com/index.php/JIM/article/download/689/551.
[5] P. A. Mukti Mulyojati dan F. Yuamita, “Analisis Potensi Bahaya Kerja Pada Proses Pencetakan Pengecoran Logam Menggunakan Metode Job Safety Analysis (JSA),” J. Teknol. dan Manaj. Ind. Terap., vol. 2, no. 2, hal. 90–97, 2023, doi: 10.55826/tmit.v2i2.141.
[6] M. A. Pratama, A. W. Rizqi, dan H. Hidayat, “Analisis Resiko K3 Pada Pekerjaan Fabrikasi Konstruksi Di Cv. Arfa Putra Karya Dengan Metode Jsa (Job Safety Analysis),” J. Tek. Ind. J. Has. Penelit. dan Karya Ilm. dalam Bid. Tek. Ind., vol. 8, no. 2, hal. 314, 2022, doi: 10.24014/jti.v8i2.19569.
[7] A. S. Athaya dan Z. F. Rosyada, “Analisis Potensi Bahaya Dan Risiko Menggunakan Metode Job Safety Analysis (Jsa) Pada Pekerjaan Mechanical Section Di Pt Angkasa Pura I (Persero) Semarang,” Ind. Eng. Online J., vol. 9, no. 3, hal. 1–9, 2020, [Daring]. Tersedia pada: https://ejournal3.undip.ac.id/index.php/ieoj/article/view/33049.
[8] M. Rausand, “Slides related to the book,” hal. 1–46, 2011, [Daring]. Tersedia pada: https://www.ntnu.edu/documents/624876/1277591044/chapt09-pha.pdf/8c56b9d5-2863-4a55-a621-562e7c5456da.
[9] S. Sampe, “Job Safety Analysis (JSA) Implementation In Effort To Reduce Work Accidents At PT Geoservices In Sangatta,” J. Adm. Bisnis Fisipol Unmul, vol. 9, no. 2, hal. 109, 2021, doi: 10.54144/jadbis.v9i2.4878.
[10] G. M. Sani, E. D. Priyana, dan A. W. Rizqi, “Identifikasi Dan Analisis Risiko Kecelakaan Kerja Dengan Metode Jsa ( Job Safety Analysis ) Di Bengkel Pemesinan Smk Nurul Islam Gresik,” SITEKIN J. Sains, Teknol. dan Ind., vol. 20, no. 1, hal. 300–307, 2022, [Daring]. Tersedia pada: https://ejournal.uin-suska.ac.id/index.php/sitekin/article/view/20001.
[11] C. D. Yuliandi dan E. Ahman, “Penerapan Keselamatan Dan Kesehatan Kerja (K3) Di Lingkungan Kerja Balai Inseminasi Buatan (Bib) Lembang,” J. MANAJERIAL, vol. 18, no. 2, hal. 98–109, 2019, doi: 10.17509/manajerial.v18i2.18761.
[12] AS/NZS 4360:2004, “Australian/New Zealand Standard Risk MAnagement,” Aust. Stand. / New Zel. Stand. 43602004, 2004, [Daring]. Tersedia pada: http://mkidn.gov.pl/media/docs/pol_obronna/20150309_3-NZ-AUST-2004.pdf.
[13] A. R. Syachputra, A. W. Rizqi, dan Y. P. Negoro, “IMPLEMENTASI JOB SAFETY ANALYSIS DALAM PENANGANAN PENCEGAHAN KECELAKAAN KERJA DI PT.DNP,” J. Perad. sains, rekayasa dan Teknol., vol. 11, no. 01, hal. 37–46, 2023, [Daring]. Tersedia pada: https://stitek-binataruna.e-journal.id/radial/article/download/353/278.
[14] A. Firdaus dan F. Yuamita, “Upaya Pencegahan Kecelakaan Kerja Pada Proses Grading Tbs Kelapa Sawit Di PT. Sawindo Kencana Menggunakan Metode Job Safety Analysis (JSA),” J. Teknol. dan Manaj. Ind. Terap., vol. 1, no. 3, hal. 155–162, 2022, doi: 10.55826/tmit.v1iiii.40.
[15] S. Silvia, C. Balili, dan F. Yuamita, “Analisis Pengendalian Risiko Kecelakaan Kerja Bagian Mekanik Pada Proyek PLTU Ampana (2x3 MW) Menggunakan Metode Job Safety Analysis (JSA),” J. Teknol. dan Manaj. Ind. Terap., vol. 1, no. 2, hal. 61–69, 2022, [Daring]. Tersedia pada: http://jurnal-tmit.com/index.php/home/article/view/14.